Ada dua cara untuk mengganti tulisan atau tampilan halaman kesalahan 404 ini yaitu:
- Dengan Cara Dari Pengaturan Blogger, Dan
- Dengan Cara Mengedit HTML Template.
Cukup Simple untuk mengganti Tulisan dari Kesalahan 404 :
- Masuk Ke Akun Blogger Anda.
- Klik Menu Setelan, --> Klik Preferensi penelusuran, --> Lihat Kesalahan dan pengalihan, Klik Edit Pada "Pesan Khusus untuk Laman Tidak Ditemukan".
- Masukan Pesan Yang Ingin Diganti.
- Setelah itu, Klik Tombol Simpan Perubahan.
Cara pertama adalah cara yang simple, dan jika halaman ini tidak bekerja atau ingin lebih menarik, ikuti cara berikut ini dengan mengedit HTML :
- Masuk Ke Akun Blogger Anda.
- Klik Menu Template, --> Simpan terlebih dahulu template anda (backup Template), --> Klik Tombol Edit HTML.
- Cari Kode berikut ini </head> dengan menekan CTRL+F.
- Masukan Kode Berikut diatas kode </head> :
<b:if cond='data:blog.pageType == "error_page"'>
<style type="text/css">
.status-msg-wrap{
background:url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEinunIjCeDepvKb4Lr2apzlnbL4tleMZkpJfbLfl6eUPwsCc_v9nwH_3MlGb8TLfZt7j04f75E7JSLGXGFL12jiaK9MjDV7b4EOLau31kNJuYWkTQFcRJJI3HVFonceZ19g_M7nYstq_Au0/s1600/Kesalahan+404+(error).png) no-repeat right;
font-size:110%;
width:90%;
margin:10px auto;
position:relative;
height: 220px;
}
.status-msg-border{display:none;}
.status-msg-body{
text-align:left;
padding:.3em 0;
width:100%;
position:static;
z-index:4
}
</style>
</b:if>
- Untuk Judul Halam Kesahalan ini sendirinya tampil judul blog anda, namun jika anda ingin menggantinya ganti kode berikut :
- Ganti Dengan Kode Berikut :
<b:if cond='data:blog.pageType == "error_page"'>
<title>Page Not Found (Kesalahan 404)</title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
</b:if>
Keterangan :
Tulisan yang berwarna merah adalah judul dari halaman kesalahan 404.
- Lalu, Klik Tombol Simpan Template.
- Kostumisasi Tulisan dari kesalahan 404, Klik Menu Setelan, --> Klik Preferensi penelusuran, --> Lihat Kesalahan dan pengalihan, Klik Edit Pada "Pesan Khusus untuk Laman Tidak Ditemukan".
- Masukan Kode atau tulisan berikut ini :
<h3>Halaman diminta Anda tidak ditemukan</h3>
<p>Maaf, Kami Tidak Dapat Menemukan Halaman Yang Anda Cari. Mungkin Sudah Dihapus, Atau Namanya Sudah Berubah, Atau Sementara Tidak Tersedia.<br/>
Harap Periksa Bahwa Alamat Website Ditulis Dengan Benar.</p>
<b>Silahkan Cari Artikel Yang Lain Yang Terdapat Pada Website Kami</b><br/>
<ul>
<li>Masuk Ke <a href="/">Halaman Utama Kami</a>, Dan Cari Artikel Menarik Lainnya</li>
<li>
<form method="get" action="/search">
<table width="100%">
<tr>
<td><input type="text" style="width:95%;padding:2px;" value="Search this blog.." onfocus="if (this.value == "Search this blog..") {this.value = ""}" onblur="if (this.value == "") {this.value = "Search this blog...";}" name="q"></td>
<td><input type="button" Value="Search"></td>
</tr>
</table>
</form>
</li>
</ul>
- Setelah itu, Klik Tombol Simpan Perubahan.
Selamat Mencoba,
Salam Sukses,
Your-BelajarBLOG